Sabtu, 28 September 2013

10 Perguruan Tinggi dan Universitas Terbaik di Indonesia

21.10

Perguruan Tinggi adalah jenjang pendidikan formal setelah SMA sederajat. Di Indonesia sendiri, ada beberapa perguruan tinggi atau universitas terkenal yang kerap menjadi target dari pelajar untuk meneruskan studi di sana. Universitas-universitas terbaik ini memiliki dosen pengajar berkualitas, juga sering menghasilkan mahasiswa-mahasiswa berprestasi serta memiliki kampus dengan fasilitas dan sarana kelas satu. Selain itu, biasanya universitas terkenal juga memiliki banyak fakultas dan jurusan serta menyediakan banyak program studi mulai dari tingkat diploma, sarjana S1, S2 hingga S3.


10 Perguruan Tinggi dan Universitas Terbaik di Indonesia


Lantas jika diurutkan, ada 10 universitas terkenal di Indonesia yang menduduki 10 besar peguruan tinggi dan universitas terbaik di Indonesia, baik universitas negeri maupun yang swasta. Data ini dikeluarkan berdasarkan data yang dikeluarkan oleh Webometric dengan mempertimbangkan beberapa aspek dan poin penting penilaian.





1. UGM (Universitas Gajah Mada)

10 Perguruan Tinggi dan Universitas Terbaik di Indonesia


Lokasi : Yogyakarta
Situs Web : ugm.ac.id


2. UI (Universitas Indonesia)


10 Perguruan Tinggi dan Universitas Terbaik di Indonesia


Lokasi : Depok, Jawa Barat
Situs Web : ui.ac.id


3. ITB (Institut Teknologi Bandung)


10 Perguruan Tinggi dan Universitas Terbaik di Indonesia


Lokasi : Bandung, Jawa Barat
Situs Web : itb.ac.id


4. ITS (Institut Teknologi Sepuluh Nopember)


10 Perguruan Tinggi dan Universitas Terbaik di Indonesia


Lokasi : Surabaya, Jawa Timur
Situs Web : its.ac.id


5. UPI (Universitas Pendidikan Indonesia)


10 Perguruan Tinggi dan Universitas Terbaik di Indonesia


Lokasi : Bandung, Jawa Barat)
Situs Web : upi.ac.id


6. Universitas Gunadarma


10 Perguruan Tinggi dan Universitas Terbaik di Indonesia


Lokasi : Depok, Jawa Barat
Situs Web : gunadarma.ac.id


7. IPB (Institut Pertanian Bogor)


10 Perguruan Tinggi dan Universitas Terbaik di Indonesia


Lokasi : Bogor, Jawa Barat
Situs Web : ipb.ac.id


8. UB (Universitas Brawijaya)


10 Perguruan Tinggi dan Universitas Terbaik di Indonesia


Lokasi : Malang, Jawa Timur
Situs Web : ub.ac.id


9. UNS (Universitas Sebelas Maret)


10 Perguruan Tinggi dan Universitas Terbaik di Indonesia


Lokasi : Surakarta, Jawa Tengah
Situs Web : uns.ac.id


10. UNDIP (Universitas Diponegoro)


10 Perguruan Tinggi dan Universitas Terbaik di Indonesia


Lokasi : Semarang, Jawa Tengah
Situs Web : undip.ac.id


(zakipedia)

Written by

We are Creative Blogger Theme Wavers which provides user friendly, effective and easy to use themes. Each support has free and providing HD support screen casting.

0 komentar:

Posting Komentar

 

© 2013 TOPSCORE AND NEWS. All rights resevered. Designed by Templateism

Back To Top